detikNews
Antre Online, Warga Batam Ini Bisa Berobat Tanpa Kehilangan Pendapatan
Warga Batam peserta JKN-KIS di Klinik Alam Sehat ini bisa berobat tanpa khawatir kehilangan pendapatan dari usahanya.
Jumat, 14 Feb 2020 13:24 WIB