detikNews
Jokowi: Saya Tak Mau Laporan yang Hanya ABS
Presiden Terpilih Joko Widodo memberi gambaran soal model pemerintahannya nanti. Jokowi tak ingin bawahannya hanya melaporkan hal yang baik-baik.
Jumat, 22 Agu 2014 16:50 WIB







































