detikHealth
Perempuan Butuh Waktu Lebih Lama dari Pria untuk Berkeringat
Meski melakukan aktivitas yang sama pada ruang dan waktu yang sama, jumlah keringat yang dihasilkan pria dan wanita akan berbeda. Wanita butuh waktu lebih lama untuk menghasilkan keringat dibanding pria.
Senin, 11 Okt 2010 14:02 WIB







































