China akan membagikan ratusan juta vaksin Covid-19 ke belasan negara 3. Untuk Indonesia, Sinovac Biotech akan memasok 40 juta dosis konsentrat vaksin Corona.
Dalam beberapa bulan mendatang, China akan mengirimkan ratusan juta dosis caksin COVID-19 ke negara-negara yang telah melakukan uji klinis tahap akhir.
Laporan analis AS menyebut otoritas China telah memberikan vaksin virus Corona (COVID-19) eksperimental kepada pemimpin Korea Utara (Korut), Kim Jong-Un.
Ketua Tim Riset Uji Klinis Vaksin COVID-19 memaparkan penerima vaksin Sinovac yakni yang berumur 18-59 tahun. Lalu, bagaimana dengan rentang umur lain?
Kepala BPOM Penny K. Lukito menyampaikan bahwa berdasarkan data satu bulan uji klinis vaksin Sinovac di Indonesia, menunjukkan hasil yang cukup menggembirakan.