detikNews
Toni Bunuh Kekasih karena Cemburu dan Bunuh Diri karena Mau Ditangkap
Toni Rusli nekat melompat dari lantai 23 Apartemen Lavande, Tebet, sesaat sebelum polisi menangkap dirinya. Toni disangkakan sebagai pembunuh Amanda Fransiska Santoso (19), yang tak lain adalah kekasihnya.
Kamis, 19 Feb 2015 18:53 WIB







































