detikNews
Innova Hilang di Parkiran, Pengelola Dihukum Ganti Rp 140 Juta
Vovo Budiman kehilangan Kijang Innova miliknya. Lalu Pengadilan Negeri Tangerang dan Pengadilan Tinggi Banten menghukum pengelola parkir Rp 140 juta, seharga Innova tahun 2005 itu.
Senin, 06 Agu 2012 13:38 WIB







































