Wolipop
Hindari 6 Kesalahan Sebelum Fitnes Agar Hasilnya Tidak Sia-sia
Fitnes atau olahraga tidak bisa dilakukan dengan maksimal tanpa persiapan yang benar. Ada beberapa kesalahan yang kerap dilakukan pegiat fitnes dan mengakibatkan hasil olahraga tidak optimal bahkan cedera. Hindari melakukan enam hal ini sebelum mulai fitnes.
Senin, 22 Apr 2013 09:08 WIB







































