detikFinance
Sandiaga Uno Resmi Kuasai Mandala Airlines
Saratoga Group resmi kuasai 55% saham Mandala Airlines. Perjanjian jual beli bersyarat telah diteken Mandala, Saratoga sebagai investor keuangan, dan Tiger Airways sebagai investor strategis.
Sabtu, 24 Sep 2011 14:02 WIB







































