Ia mengatakan selain melakukan pencegahan dan penindakan, KPK juga harus gencar melakukan perburuan aset tindak pidana korupsi yang disimpan di luar negeri.
Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan, buka suara soal masa transisi Blok Rokan. Luhut meminta masa transisi itu lebih cepat.
KPK menyusun kebijakan umum tahun 2020 sebagai pedoman menjalankan tugas-fungsi dalam pencegahan dan pemberantasan korupsi. Seperti apa arah kebijakannya?