Razman pernah membantu LSM di Sumut untuk melaporkan Gatot atas dugaan kasus korupsi dana Bansos, kasus yang kini jadi asal muasal suap hakim PTUN Medan.
Gatot Pujo Nugroho memenuhi panggilan KPK untuk menjadi saksi kasus dugaan suap hakim PTUN Medan. Usai diperiksa selama 11 jam lebih, Gatot mengaku letih.
Gatot Puju Nugroho langsung kembali ke Medan setelah diperiksa KPK. Dia bersilaturahmi dengan para pegawai didampingi istri pertamanya, Sutiyas Handayani.