Rahasia kesuksesan Taylor Swift dan Beyonce bukan sekadar musik. Dua penyanyi itu sukses dengan karier mereka karena namanya adalah sebuah brand yang kuat.
Tiga tahun berturut-turut Selena Gomez memegang rekor selebriti dengan jumlah follower terbanyak di Instagram. Namun di 2019, titel itu tak lagi ada padanya.
Beyonce dan Jay Z mengadakan pesta setelah perhelatan Oscar yang berlangsung di Los Angeles, Amerika Serikat. Keduanya membuat pesta di Chateau Marmoulnt.