detikNews
Pembuang Duit ke WC Jadi Staf Ahli Menteri, Mahfud: Duh, Negaraku
Saat digerebek KPK pada 2016, Nurhadi dan Tin Zuraida panik. Tin merobek berkas dan membuang sejumlah uang ke toilet.
Senin, 11 Des 2017 14:40 WIB







































