detikNews
Uang, Kartu ATM, dan Kartu Kredit Disita dari Dua Pembunuh Bos Toko Kasur
Polisi menyita barang bukti pelaku pembunuhan bos toko kasur di Jatinegara. Kedua pelaku yang merupakan karyawan korban sebelumnya digelandang ke polres Jakarta Barat setelah dilakukan penangkapan di Lampung.
Sabtu, 17 Nov 2012 12:26 WIB







































