detikNews
Saksi Ahli: Prosedur Pengadaan Kotak Suara Salah Sejak Awal
Prosedur pengadaan kotak suara Pemilu 2004 sudah dari awal menyalahi Keppres 18/2000 tentang prosedur pengadaan barang dan jasa.
Kamis, 02 Nov 2006 18:33 WIB







































