Keberadaan plang Kawasan Tanpa Rokok (KTR) di Jalan Braga, Kota Bandung nampaknya hanya menjadi hiasan saja. Sebab, warga masih merokok di kawasan tersebut.
Personel TNI dari Satgas Nanggala Kopassus bentrok dengan personel Polri dari Satgas Amole (Brimob) karena rokok di Papua. Polisi mengungkap kronologi bentrok.
Anggota Komisi I DPR Fraksi Partai Demokrat, Rizki Natakusumah, menilai aksi bentrokan Kopassus-Brimob memalukan jika alasannya betul semata karena rokok.
Muncul laporan bahwa Miralem Pjanic dicoret dan dipulangkan timnas Bosnia akibat masalah indispliner. Pesepakbola bersangkutan kini merespons kabar tersebut.
Perkara konsumsi rokok bak ada habisnya di Indonesia. Sederet cara sudah dijajal. Misalnya, memasang gambar horor di bungkus produk rokok. Masihkah efektif?