detikFinance
Mentan: Berakhir Juni, Larangan Impor Beras Bisa Diperpanjang
Pelarangan impor beras yang berlaku selama 6 bulan sejak Januari hingga Juni 2004 bisa diperpanjang sesuai dengan kondisi di Indonesia.
Kamis, 27 Mei 2004 11:38 WIB







































