detikNews
Tim Prabowo: Rekonsiliasi Adalah Keniscayaan Kalau Pemilunya Jujur
Lewat pidato pertamanya pasca terpilih menjadi Presiden Republik Indonesia, Jokowi menyuarakan rekonsiliasi dengan mengucapkan terima kasih kepada Prabowo. Sayangnya, hingga kini kubu Prabowo-Hatta masih belum membuka pintu rekonsiliasi.
Kamis, 24 Jul 2014 16:06 WIB







































