detikNews
Ketua DPR: Tidak Cukup Alasan Pertamina Naikkan Elpiji
DPR menilai Pertamina tidak bisa seenaknya menaikkan harga elpiji hingga 41 persen pada awal tahun depan. Apalagi alasannya hanya karena perseroan masih rugi.
Sabtu, 26 Nov 2005 11:08 WIB







































