Pemerintah meminta persetujuan DPR untuk menunda penerapan tariff adjustment (penyesuaian tarif), untuk 2 golongan listrik rumah tangga, yakni 1.300 VA dan 2.200 VA.
Harga BBM merupakan faktor utama pemicu meningkatnya biaya atau harga komoditi lain, seperti biaya transportasi, harga beras, harga sayur mayur, dan harga-harga kebutuhan pokok lainnya. Untung atau rugi rakyat dengan penurunan harga BBM?
Menteri Pertanian (Mentan) Amran Sulaiman mengaku banyak kendala yang dihadapinya untuk program swasembada pangan. Tapi ia bergerak cepat. Salah satu upaya yang ditempuhnya adalah menggandeng TNI Angkatan Darat.