detikHealth
Berapa Biaya Kesehatan 1 Bungkus Rokok?
Tak banyak orang yang mau tahu berapa biaya kesehatan yang harus dikeluarkan dari 1 bungkus rokok. Ternyata dari 1 bungkus rokok saja biaya kesehatan rata-rata dunia mencapai Rp 1-2 juta. Itu baru satu bungkus lho.
Jumat, 29 Okt 2010 13:36 WIB







































