detikNews
Dikunjungi Prabowo, Sultan Hamengkubuwono X : Saya Tetap Netral
Gubernur DIY sekaligus Raja Keraton Yogyakarta Sultan Hamengkubowo X mengaku akan tetap netral dan tidak ingin mempengaruhi masyarakat Yogyakarta terhadap dua calon presiden di Pemilu Presiden.
Selasa, 01 Jul 2014 19:35 WIB







































