Sepakbola
Gabung Barca, Neymar Harus Beradaptasi dengan Messi
Sebagai "anak baru", Neymar dituntut untuk menyesuaikan diri dengan sistem permainan Barcelona. Salah satunya adalah dia harus beradaptasi dengan keberadaan bintang Los Cules, Lionel Messi.
Selasa, 28 Mei 2013 11:50 WIB







































