detikNews
Sopir Bus Ponorogo Keluhkan Solar Langka, Perjalanan Terlambat Hingga 2 Jam
Para sopir bus di Ponorogo mengeluhkan solar langka. Mereka harus mencari pom bensin yang masih menyediakan solar demi bisa mengisi tangki.
Kamis, 21 Okt 2021 12:06 WIB