detikNews
5 Korban Tewas Avanza Tercebur Sungai Dimakamkan dalam Satu Liang Lahat
6 Jenazah korban kecelakaan mobil Avanza yang masuk sungai di Demak, Jawa Tengah, dimakamkan. 5 Korban yang masih sekeluarga dimakamkan satu liang lahat. 1 Jenazah lainnya dimakamkan di sebelahnya.
Jumat, 06 Des 2013 14:11 WIB







































