detikNews
Salju Mulai Reda, Penerbangan Eropa Berangsur Pulih
Penerbangan dan perjalanan kereta di Eropa mulai pulih, menyusul badai salju yang menerjang kawasan itu. Namun dampak dari es dan salju yang menyebabkan kekacauan belum sepenuhnya sirna.
Rabu, 22 Des 2010 12:35 WIB







































