Empat pertandingan tersisa di leg kedua 16 besar Liga Champions digelar dini hari nanti. Ada duel Atletico Madrid vs Real Madrid dan Arsenal Vs PSV Eindhoven.
Real Madrid menekuk Girona 2-0 dalam lanjutan Liga Spanyol musim ini. Tambahan tiga poin membuat mereka terus menekan Barcelona yang duduk di puncak klasemen.
Real Madrid sempat tolak tawaran Al Hilal sebesar Rp 5 triliun buat beli Rodrygo. Tapi di musim panas nanti, Madrid mungkin akan 'korbankan' sang winger.
Megabintang sepakbola Portugal Cristiano Ronaldo yakin Real Madrid sudah keluar dari masa sulit. Ronaldo menjagokan Madrid mempertahankan gelar Liga Champions.