detikNews
RS Haiti Dipenuhi Ribuan Mayat Korban Gempa
Sedikitnya 1.500 mayat korban gempa tertumpuk di luar dan di dalam kamar jenazah Rumah Sakit Port-au-Prince, Haiti. Sejumlah mobil bak terbuka terus berdatangan untuk mengantarkan mayat korban gempa yang terjadi pada Rabu (13/1) lalu.
Jumat, 15 Jan 2010 06:19 WIB







































