detikNews
Lagi, Polisi Amankan Ribuan Benur Lobster Siap Ekspor dari Lombok
Polres Banyuwangi mengamankan 17.229 ekor benur jenis pasir dan mutiara. Jika diuangkan, omset penjualan benur lobster tersebut bernilai sekitar Rp 850 juta.
Jumat, 11 Mei 2018 18:39 WIB







































