detikNews
Penembakan 2 WN Australia di Bali Direncanakan Rapi, Akhirnya Terbongkar Juga
Polisi mengungkap kasus penembakan terhadap dua WN Australia di sebuah vila kawasan Munggu, Kecamatan Mengwi, Badung, Bali, direncanakan dengan rapi.
Jumat, 27 Jun 2025 14:33 WIB