detikNews
Hakim Konstitusi Tegur Aktivis ICW karena Tak Pakai Dasi Toga
Sidang uji materi UU Pemerintahan Daerah di MK diwarnai teguran hakim soal gaya berpakaian kuasa hukum pemohon. Ketua mejelis hakim konstitusi, Akil Mochtar, menegur aktivis ICW Emerson Yuntho yang tidak mengenakan dasi toga.
Jumat, 18 Nov 2011 11:53 WIB







































