Wolipop
Agar Mudah Bertemu, Ben Affleck Sembunyikan Pengasuh Cantik di Hotel Mewah
Drama Ben Affleck, Jennifer Garner dan mantan pengasuh anak mereka, Christine Ouzounian masih terus berlanjut. Meski sutradara sekaligus bintang film 'Argo' itu membantah perselingkuhannya dengan pengasuh cantik itu, namun semakin banyak bukti yang membenarkan bahwa di antara keduanya memang memiliki hubungan khusus.
Kamis, 06 Agu 2015 13:07 WIB







































