detikNews
Paket 'Bom dalam Kotak Nasi' Gegerkan Tulungagung
Suasana di Desa Bendilwungu, Kecamatan Sumbergempol, Tulungagung mendadak gempar dengan ditemukan paket yang diduga bom. Paket bom dalam kotak nasi itu ditemukan di depan sebuah toko di kawasan Bendilwungu.
Minggu, 17 Jul 2011 15:53 WIB







































