detikNews
KPK Periksa Ketua DPRD Riau Terkait Dugaan Kasus Suap APBD
Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa Ketua DPRD Riau, Suparman terkait kasus dugaan suap pengesahan APBD Riau tahun 2014. Suparman merupakan salah satu dari sejumlah saksi yang diperiksa KPK terkait kasus itu.
Selasa, 31 Mar 2015 18:10 WIB







































