Puja puji menghiasi pertemuan Anies Baswedan dengan Agus Harimurti Yudhoyono. Terlepas dari kehangatan ini, Anies dan AHY belum sepakat mengikat janji.
PD tetap menyodorkan AHY sebagai Cawapres pendamping Anies meski belum ada kesepakatan dengan NasDem. PD menyebut pencalonan AHY merupakan aspirasi kader.