Wolipop
Cara Sederhana Menjadi Sempurna Ketika Melakukan Presentasi
Berbicara di depan umum salah satu penunjang untuk pekerjaan saat Anda harus presentasi di hadapan atasan dan rekan kerja. Berikut ini beberapa hal untuk membantu Anda menjadi pandai berbicara dengan sempurna di depan umum.
Jumat, 25 Jan 2013 11:22 WIB







































