detikOto
Mobil Kian Canggih, Pencurian Turun 60%
Pencurian mobil di Amerika Serikat sepanjang sepanjang 2013 lalu menurun hingga 60 persen dibanding 1991. Teknologi anti pencurian yang dipasang oleh pabrikan ditambah alat tambahan oleh pemilik menjadi penyebabnya.
Senin, 05 Jan 2015 12:05 WIB







































