Pada tahun 2006 SMS menghasilkan pendapatan sekitar Rp 430 triliun. Tahun 2007, nilai itu akan meningkat ke Rp 475 triliun. Memang bukan bisnis recehan.
Dari anggaran belanja telekomunikasi seluruh operator di Indonesia, sebanyak 10% atau sekitar Rp 3 triliun diyakini mampu diserap industri dalam negeri pada 2007 ini.
Dirut PT Bakrie Telecom Tbk. (BTEL) Anindya N. Bakrie membantah telah terjadi pembelian saham atau akuisisi besar-besaran oleh operator asal Korea, SK Telecom.
Kelompok pengguna telekomunikasi mendesak regulator segera mengawasi perubahan struktur tarif yang dikenakan operator, khususnya yang cenderung merugikan konsumennya.