Nuzulia Hamzah diperiksa sebagai saksi untuk tersangka mantan Mensos Juliari P Batubara. Nuzulia Hamzah diperiksa seputar proses dan pengadaan paket bansos.
Eks anggota BPK Rizal Djalil didakwa menerima suap Rp 1,3 miliar terkait proyek SPAM di Kementerian PUPR. Rizal didakwa menerima suap dari Leonardo Jusminarta.
Mahkamah Agung menyunat vonis terpidana mantan pejabat Bank Sumut, Jefri Sitindaon, dari 7 tahun menjadi 3 tahun dalam kasus pengadaan kendaraan mobil dinas.
Menjelang akhir tahun, jumlah calon penumpang kereta api yang menjalani rapid tes antigen COVID-19 di Daop 5 Purwokerto membeludak. Jumlahnya 3.163 orang.
Dalam menyambut malam pergantian tahun 2020 ke 2021, KAI Commuter tetap mengoperasikan perjalanan KRL di seluruh lintas mulai pukul 04.00 WIB hingga 22.00 WIB.