detikNews
Utak Atik Kursi Menteri BUMN, Menkeu, dan Menteri ESDM
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono memastikan akan melakukan perombakan kabinet pada 20 Oktober mendatang. Sejumlah menteri akan diganti atau kemungkinan akan digeser posisinya.
Sabtu, 24 Sep 2011 15:07 WIB







































