detikNews
Dada Ngaku Tak Tahu Gedung di Braga 67 Dibongkar
Sebuah bangunan yang termasuk bangunan tua di Jalan Braga nomor 67 rata dengan tanah. Bangunan bekas toko mebel itu akan diganti dengan Hotel Dino Faruci. Namun Wali Kota Bandung Dada Rodada mengaku tidak tahu ada bangunan yang dirobohkan.
Kamis, 19 Mar 2009 13:15 WIB







































