Bakso tak hanya bulat kecil tapi bisa dipadukan dengan beragam isian dan bentuknya bisa jumbo. Seperti bakso iga sapi berkuah cabe yang pedasnya nyengat. Huaah!
Viral di Twitter spanduk bertuliskan tipe kepribadian berdasarkan cara makan bakso. Dilihat dari makan mie terlebih dulu hingga seruput kuah. Kamu tipe mana?
Bakso lobster sempat viral beberapa waktu lalu, kini hadir bakso isi emas. Lembaran emas 24 karat yang jadi isian bakso ini cocok buat yang suka makanan mewah.