detikNews
Terkait WikiLeaks, Blogger RI Tak Masalah Didekati AS Asal Tak Disetir
WikiLeaks mengungkap bahwa Kedubes AS memanfaatkan para blogger Indonesia untuk menyebar pengaruhnya. Blogger senior Enda Nasution pun mengaku kalau Kedubes AS mensponsori Pesta Blogger sejak 2008. Menurutnya, hal itu tidak masalah selama tidak menyetir para blogger.
Rabu, 19 Jan 2011 12:09 WIB







































