detikNews
Gelar Razia, Dishub Jaksel Tilang Angkutan Umum yang Naikkan Tarif
"Kita belum tahu berapa tarif yang akan dinaikkan karena razia baru mulai. Kalau nanti ketahuan maka akan kita berikan sanksi tilang," ujar Komandan Regu Operasional Sudinhub Jakarta Selatan, M.Tajier.
Senin, 24 Jun 2013 13:23 WIB







































