detikNews
Usul Pimpinan MPR Dikurangi, Golkar Sudah Setuju di Pansus
Golkar yang menolak pimpinan MPR berjumlah 5 orang ternyata sudah menyetujui secara resmi di rapat panitia khusus (Pansus).
Kamis, 30 Jul 2009 15:06 WIB







































