detikNews
Ratusan Kg Sabu & Heroin Bernilai Rp 4,9 Triliun Disita di Australia
Kepolisian Australia menyita ratusan kilogram sabu dan heroin yang bernilai 500 juta dolar Australia atau Rp 4,9 triliun. Narkoba ini milik sindikat narkoba internasional yang bermarkas di Hong Kong.
Selasa, 31 Jul 2012 13:43 WIB







































