detikNews
Mesir: Israel akan akhiri serangan Gaza
Presiden Mesir Mohammed Mursi mengatakan upaya mewujudkan gencatan senjata antara Israel dan Hamas akan membuahkan hasil positif hari Selasa ini.
Selasa, 20 Nov 2012 22:20 WIB







































