detikNews
Oknum TNI Tembak Warga
Seorang oknum TNI dari satuan intel Kodam III Siliwangi diduga melakukan penembakan terhadap warga sipil pada hari Kamis (23/10/2008) sekitar pukul 21.30 WIB di Jalan Bojong Soang, Kabupaten Bandung.
Jumat, 24 Okt 2008 11:34 WIB







































