Pemerintah akan mengeluarkan aturan, agar rumah yang atapnya dipasangi solar cell bisa menjual hasil listriknya ke PLN. Cara ini sudah lama diterapkan dibanyak negara, salah satunya di Belanda dan India.
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono punya beberapa strategi untuk mencegah rumah susun (rusun) jatuh ke tangan orang kaya.