detikNews
Banjir, Masalah Klasik di DKI yang Wajib Dipetakan Jokowi
Joko Widodo dituntut untuk memetakan masalah banjir di Jakarta. Masalah tahunan Jakarta ini tidak terjadi baru-baru kali ini saja melainkan sudah terjadi puluhan tahun yang lalu.
Minggu, 25 Nov 2012 10:36 WIB







































