Taliban menyatakan kemenangan di Bandara Kabul setelah pesawat terakhir AS meninggalkan Afghanistan, sementara orang dekat Osama bin Laden dilaporkan kembali.
Beberapa roket ditembakkan ke bandara Kabul, Afghanistan, kurang dari 48 jam sebelum Amerika Serikat akan menyelesaikan penarikan pasukannya dari Afghanistan.